FORUM PENGAJIAN QUR'AN HADITS

"Kami hanya ingin menegakkan nilai-nilai Al-Quran dan Al-Hadits"
cbox

Jumat, 05 Juli 2013

BENARKAH FIRQOH = TIDAK KAFIR ?? HANYA KARENA LAFALNYA FIRQOH BUKAN KAFIR ... ?


إِنَّ الَّذِينَ كَفَرُوا مِنْ أَهْلِ الْكِتَابِ وَالْمُشْرِكِينَ فِي نَارِ جَهَنَّمَ خَالِدِينَ فِيهَا أُولَئِكَ هُمْ شَرُّ الْبَرِيَّةِ (6)Artinya = sesungguhnya org2 kafir dari golongan ahl...i kitab (yahudi & nasrani) & org2 musrik akan masuk neraka jahannam,mereka kekal didalamnya,merka adalah sejelek2nya mahluk

شَرَعَ لَكُم مِنَ ٱلدِّينِ مَا وَصَّىٰ بِهِۦ نُوحًا وَٱلَّذِىٓ أَوۡحَيۡنَآ إِلَيۡكَ وَمَا وَصَّيۡنَا بِهِۦۤ إِبۡرَٲهِيمَ وَمُوسَىٰ وَعِيسَىٰٓ‌ۖ أَنۡ أَقِيمُواْ ٱلدِّينَ وَلاَ تَتَفَرَّقُواْ فِيهِ‌ۚ. سورة الشورى : ١٣Dia telah mensyari’atkan bagi kamu tentang agama apa yang telah diwasiatkan-Nya kepada Nuh dan apa yang telah Kami wahyukan kepadamu dan apa yang telah Kami wasiatkan kepada Ibrahim, Musa dan ’Isa yaitu: Tegakkanlah agama dan janganlah kamu berpecah belah tentangnya. QS. As-Syura : 13Keterangan; ayat di atas menjelaskan bahwa dari sejak terutusnya Nabi Nuh alaihis salam sebagai awal Rasul, Allah telah melarang mereka berfirqah, dengan kata lain Allah memerintahkan mereka agar berjama’ah.

Alloh SWT menyebut FIRQOH kan,,,? bukan kafir...? (hujah para Maz'um Aw Murjiah)

JAWABAN SAYA YAA AKHII :

ORG YG FAROKOL ITU PASTI MUSYRIK DAN KAFIR. UNTUK AGAMA YANG TEGAK HUBUNGANNYA DI SURAT BAYINAH UNTUK AYAT YANG FIRQOH. YAITU SURAT BAYYINAH AYAT 1 DAN AYAT 6, DAN DIDALAM SURAT INI MEMPERTEGAS BAHWA ORG FIRQOH ITU KAFIR DAN MUSYRIK. JUGA PADA SURAT ALI IMRON AYAT 105 DAN SURAT AR RUM AYAT 31 -32.

Allah telah menegaskan perintah berjama’ah dan larangan berfirqah;وَٱعۡتَصِمُواْ بِحَبۡلِ ٱللهِ جَمِيعًا وَلاَ تَفَرَّقُواْ‌ۚ. سورة أل عمران : ١٠٣Dan berpeganglah kamu sekalian kepada tali [agama] Allah dengan berjamaah, dan janganlah kamu bercerai berai. QS. Ali Imran : 103

Keterangan; pada ayat ini secara tegas Allah memerintahkan agar Dienul Islam ditetapi dengan berjama’ah dan Allah melarang dari firqah (tidak berjama’ah),,"alloh menyebut firkoh bukan kafir", (hujah para Maz'um)

JAWABAN SAYA : AYAT INI MEMEPERTEGAS PERINTAH PADA AYAT 102 DAN PADA AYAT 103 ADA LAFAL TATAFARRAQU (FIRQOH). MUFASIR BERSEPAKAT, (SILAHKAN DILIHAT DITAFSIRNYA MASING-MASING) INI ARTINYA KELUAR DARI JAMA’AH YANG DIPERINTAHKAN, DAN PADA AYAT 104 ADALAH TUGAS DAN KEWAJIBAN DARI WA’TASHIMU BIHABLILLAHI JAMII’AN, DAN ADAPUN TATAFARRAQU (FIRQOH) DIPERTEGAS DI AYAT 105 YANG MENUNJUKKAN BAHWA TAFARAQU (FIRQOH ) DISINI SEPERTI KAFIR YAHUDI DAN NASRANI. DAN ORG YANG DISAMAKAN DENGAN YAHUDI NASRANI = KAFIR MUTLAK. DAN AKBIB DARI FIRQOH ADA DI AYAT 106. SURAT ALI IMRAN INI DIPERTEGAS BAHWA FIRQOH ITU KAFIR DAN MUSYRIK PADA AYAT 159, DAN SURAT ARRUM AYAT 31-32, BAHWA JANGANLAH KALIAN SPT ORG MUSYRIK YANG SUKA FIRQOH. JADI MESKI DISINI LAFAL FIRQOH TIDAK DI TULIS DGN LAFAL KAFIR. TAPI MAKNANYA MUTLAQ KAFIR.

عَنْ أَبِى هُرَيْرَةَ قَالَ، قَالَ رَسُولُ اللهِ : إِنَّ اللهَ يَرْضَى لَكُمْ ثَلاَثًا وَيَكْرَهُ لَكُمْ ثَلاَثًا، فَيَرْضَى لَكُمْ أَنْ تَعْبُدُوهُ وَلاَ تُشْرِكُوا بِهِ شَيْئًا، وَأَنْ تَعْتَصِمُوا بِحَبْلِ اللهِ جَمِيعًا وَلاَ تَفَرَّقُوا، وَيَكْرَهُ لَكُمْ قِيلَ وَقَالَ، وَكَثْرَةَ السُّؤَالِ، وَإِضَاعَةَ الْمَالِ. رواه مسلم : ٤٥٧۸Dari Abi Hurairah dia berkata Rasulullah bersabda; sesungguhnya Allah ridha tiga perkara pada kamu sekalian dan benci tiga perkara pada kamu sekalian, yang Allah ridha adalah kalian beribadah kepadanya dengan tidak menyekutukannya dan bahwa kalian menetapi tali (agama) Allah dengan berjamaah dan tidak berfirqah, dan Allah benci dari kalian “dikatakan dan dia berkata” (katanya dan katanya) dan banyaknya pertanyaan dan menyia-nyiakan harta. HR. Muslim : 4578"Oleh nabi di sebut firkoh bukan kafir"....? (hujah para MAZ'UM)

JAWABAN SAYA : SILAHKAN DIBUKA HADITS TIRMIDZI ATAU HADITS AHMAD YANG ADA DI KITAB ADILLAH HAL 30 DAN 31. FAQA KHOLA’A RIBQATAL ISLAMA MIN UNUQIHI. DI HADITS AHMAD ADA TAMBAHAN WA INSHOMA SA INSHOLA WA ZA’AMAL MUSLIM. DIPERKUAT DI HADITS MUSLIM YANG ADA DI KITAB ADILLAH HAL 29. WA TARIQU LIDINIHI AL MUFARIQU AL JAMA’AH. SYARAH NAWAWI ARTINYA MURTAD.DAN SILAHKAN DIBUKA DI HR BUKHARI BAB AHKAM : SESUNGGUHNYA MEREKA TELAH MURTAD SEPENINGGALMU.

وَإِنَّ هَذِهِ الْمِلَّةَ سَتَفْتَرِقُ عَلَى ثَلاَثٍ وَسَبْعِينَ، ثِنْتَانِ وَسَبْعُونَ فِي النَّارِ، وَوَاحِدَةٌ فِي الْجَنَّةِ وَهِيَ الْجَمَاعَةُ. رواه أبو داود : ٣٩٨١ (تحقيق الألباني : حديث حسن)Dan sesungguhnya agama ini (Islam) akan berpecah belah atas 73 yang 72 ke neraka dan yang satu ke surga yaitu; yang berjamaah. HR. Abu Dawud : 3981 (Syaikh Al-Albani : Hadits Hasan)Perhatikan sabda nabi,,,72 di sebut menetapi firkoh bukan kafir (kafir = tidak iman dgn alloh rosul). (hujah para MAZ'UM)

JAWABAN SAYA : PADA LAFAL SEBELUMNYA JUGA DISEBUTKAN BAHWA BANI ISRAIL YAHUDI DAN NASRANI FIRQOH 72 GOLONGAN. DR SINI APAKAH BERARTI YAHUDI DAN NASRANI TIDAK KAFIR, KARENA NABI MENYEBUT MRK FIRQOH BUKAN KAFIR ? DAN KIRA KIRA MASUK AKAL TIDAK KALO NABI BERSABDA SEPERTI INI : SESUNGGUHNYA UMATKU AKAN KAFIR 73 GOLONGAN DAN YANG 1 MASUK SURGA. SANGAT TIDAK MASUK AKAL. SABDA NABI DIATAS ADALAH DIKARENAKAN BELIAU HIDUP KETIKA UMAT MASIH 1 YAITU ORG IMAN, DAN BELIAU MENCERITAKAN BAHWA KEDEPAN NANTI ORG IMAN AKAN MENJADI 73 FIRQOH. DAN KETIKA BELIAU DI TELAGA KAUTSAR, BELIAU MENGUSIR UMAT YANG FIRQOH KRN MRK SUDAH MURTAD DAN AYAT YANG MEMPERKUAT HADITS INI ADALAH SURAT ARRUM 31-32 :

عَنِ النُّعْمَانِ بْنِ بَشِيرٍ قَالَ قَالَ النَّبِيُّ b: ... وَالْجَمَاعَةُ رَحْمَةٌ وَالْفُرْقَةُ عَذَابٌ. رواه أحمد : ١٧٧٢١. (تحقيق الشيخ الألباني : حديث صحيح)Dari an-Nu’man bin Basyir dia berkata Nabi b bersabda; … Dan Jamaah itu (mendatangkan) rahmat sedangkan firqah itu (mendatangkan) adzab. HR. Ahmad : 17721. (Syaikh Albani berkata; Hadits ini shahih : As-Silsilah as-Shahihah : 667)

JAWABAN UNTUK YANG INI SUDAH MENJADI 1 DENGAN YANG DIATAS. FIRQOH ITU MENDATANGKAN ADZAB YANG PEDIH, BUKA ALI IMRAN 105-106-107 . DAN INI ADZAB MUTLAQ UTK KEKAFIRAN

SETIAP YANG FIRQOH PASTI MUSYRIK DAN KAFIR. NABI MENGATAKAN AKAN FIRQOH, KRN PADA WAKTU ITU UMATNYA MASIH 1. SEHINGGA MAKSUD LAFAL FIRQOH DISINI KRN PD WAKTU ITU MASIH JAMI’AN.

DAN MASIH ADA SEGEPOK AYAT DAN HADITS LAIN.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Alhamdulilah Jaza Kumullohu Khoiro , Atas Komentarnya Semoga Alloh Paring aman, selamat, lancar, berhasil, barokah...!