FORUM PENGAJIAN QUR'AN HADITS

"Kami hanya ingin menegakkan nilai-nilai Al-Quran dan Al-Hadits"
cbox

Senin, 15 Juli 2013

Kajian ilmiyah: LDII menjawab tuduhan (hate speech) dari para salafi indon n para mantan.

♥ Apakah LDII termasuk kelompok Islam radikal..?? ♥

Sebuah pertanyaan yg unik dan menarik utk diklarifikasi.

Yg pertama harus qt fahami adalah makna dari istilah "kelompok Islam radikal",

Kelompok Islam radikal adalah sekumpulan orang yg mengaku muslim tapi menganut ideologi garis keras dilandasi dengan egoisme yg tinggi, sehingga sangat meyakini bahwa orang2 yg tidak sefaham dg mereka dianggap musuh dan boleh diperangi secara fisik maupun opini.

Kelompok Islam radikal memiliki orientasi utk cenderung "memaksa" masyarakat agar mau mengikuti dan mendukung ideologi mrka, baik via jalur diplomasi maupun konfrontasi.

Kelompok Islam radikal ini biasa melancarkan aksi konfrontatif dg cara memberi label "sesat" diiringi fitnah dan "hate speech terhadap kelompok muslim lain berdasarkan ego serta kebencian yg mendalam.

Menyimak pemaparan diatas, sangat baik jika qt melakukan komparansi terhadap kebijakan yg selama ini ditempuh oleh warga LDII..

LDII adalah ormas Islam yg menjalankan syari'at Islam berdasarkan Al-Qur'an dan Al-Hadits secara berjama'ah.

Di LDII sangat ditekankan pembangunan mental dan spiritual guna membentuk SDM yg sesuai dg syari'at Islam.

Pembentukan aspek mental meliputi program "budi luhur" yg dlm bahasa arab identik dg istilah "akhlaqul kariimah" sesuai dg tuntunan Al-Qur'an dan Al-Hadits.

Agar dapat memahami Al-Qur'an dan Al-Hadits, maka LDII juga melakukan program pembangunan aspek spiritual yaitu dg menggelar kegiatan pengajian yg dilaksanakan secara intensif dan berkesinambungan..

Hal tsb sangat bertolak belakang dg tuduhan para "salafi indon".
Justru sikap kelompok insan yg menamakan diri'a "salafi indon" yg justru menunjukkan bahwa "salafi indon" -lah oknum muslim beraliran radikal.

Hal tsb dpt tercermin dari sikap para salafi yg cenderung konfrontatif terhadap ormas Islam yg ada d Indonesia.

Sudah banyak hujatan dari salafi indon yg dg tegas menganggap NU, Muhammadiyah, HTI, LDII, JT, dan ormas Islam lain sebagai "ahlul bid'ah dan sesat"..

Dari uraian diatas, sudah jelas bahwa "salafi indon" yg sebenarnya kelompok Islam radikal.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Alhamdulilah Jaza Kumullohu Khoiro , Atas Komentarnya Semoga Alloh Paring aman, selamat, lancar, berhasil, barokah...!